Loker PT Dayacipta Kemasindo

Deskripsi Pekerjaan
PT Dayacipta Kemasindo adalah perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang produksi kemasan karton, khususnya kardus, yang berdiri sejak tahun 1993. Perusahaan ini memiliki beberapa fasilitas produksi di wilayah Tangerang, Bekasi, dan Karawang PT. Daya Cipta Kemasindo. Mereka menyediakan berbagai jenis kardus untuk berbagai kebutuhan, termasuk untuk produk makanan, minuman, dan produk lainnya.
MANAGEMENT TRAINEE PROGRAM Qualifications: IPK minimal 3.0 dari skala 4 Lulusan S1 dari jurusan Teknik Industri & Teknik Mesin Pengalaman kerja maksimal 2 tahun, lulusan baru (fresh graduate) dipersilakan melamar Memiliki kemampuan analisis dan pemecahan masalah yang baik, terbiasa menggunakan Microsoft Office (Word, Excel, PowerPoint, dil), serta mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris Bersedia bekerja 6 hari dalam seminggu Bersedia ditempatkan di Karawang Tata Cara Melamar: Silahkan mengirimkan lamaran lengkap ke: recruitment.dayacipta@gmail.com | Subject : POSISI – NAMA LENGKAP Note: Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya, alias GRATIS. Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan perusahaan. INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DI: T.ME/DISNAKERJA INFO: Akses lebih mudah di aplikasi Disnakerja
Dokumen Terkait
Informasi Cepat
Last Update:
Senin, 1 Desember 2025
Kategori:
Fresh Graduate Full Time Management Trainee Manufaktur S1 TeknikFresh Graduate Full Time Management Trainee Manufaktur S1 Teknik
Lokasi:
Jawa Barat
Tipe Pekerjaan:
Full Time
Pendidikan:
S1
Pengalaman:
0 - 2 Tahun